Jumat, 11 Juli 2014

LOGO POKDAKAN GRIYA TIRTA

Nama kelompok  GRIYA TIRTA  berasal dari bahasa sangsekerta.

GRIYA artinya bangunan TIRTA artinya air. Jadi yang dimaksud  GRIYA TIRTA  adalah membangun sarana ekonomi Sumber Daya Manusia dengan memanafaatkan sumber daya alam yaitu air.
LOGO DIL

Lambang POKDAKAN ”GRIYA TIRTA” terdiri dari:
1. Gambar segi lima, melambangkan Pancasila sebagai asas organisasi dan dasar Negara KesatuanRepublik Indonesia.
2.  Warna dasar segi lima berwarna hijau, melambangkan keakraban dengan lingkungan alam disekitarnya.
3.   Lingkaran, melambangkan dinamika kehidupan yang selalu berputar menyerupai lingkaran.
4.  Warna dasar lingkaran berwarna putih, melambangkan keikhlasan hati dalam mengambil kebijakan dan menyikapi berbagai permasalahan kehidupan.
5.     Gambar bintang, melambangkan ketaqwaan kepada Tuahn Yang Maha Esa.
6. Gambar ikan gurame, yang melambangkan sumber kekayaan alam yang merupakan sumber kesejahteraan masyarakat.

0 komentar:

Posting Komentar

◄ Posting Baru Posting Lama ►
 

Random Post

Subscribe

Copyright © 2012. Kelompok Perikanan Griya Tirta - All Rights Reserved B-Seo Versi 5 by Bamz